Friday, November 6, 2015

Kita menjunjung tinggi bahasa persatuan


Dua minggu lalu, saya ikut latihan kor dalam bahasa Jawa. Malam ini, saya akan ikut latihan kor lagi, dalam bahasa Indonesia. Kali ini kebetulan sekali bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda. Kita memelihara bahasa-bahasa daerah agar lestari. Dan sebagai warga Indonesia, kita menjunjung tinggi bahasa persatuan, bahasa Indonesia, sesuai dengan butir ketiga Sumpah Pemuda 1928. Dirgahayu bahasa Indonesia, bahasa persatuan RI! (Yohanes Manhitu, Yogyakarta, 28 Oktober 2015)

No comments:

Post a Comment